Rubrik Guru dan Siswa

DOA BERSAMA BAGI SISWA YANG AKAN MENGIKUTI LKS TINGKAT NASIONAL DAN PENGUMUMAN LOMBA LKS DARI JURUSAN AKL

Kegiatan doa Bersama ini dilaksanakan di lapangan  SMKN 22 Jakarta,  pada hari jum’at pagi jam, 6. 30 s.d 7.45 Wib, juga dihadiri oleh kepsek SMKN 22 Jakarta,  Ibu. Dra. Odah Saodah, M.Pd. pada  jajaran wakil dan kepala program kejuran baik dari  jurusan, TKJ, MP/OTKP, BR/BDP dan AKL, dewan guru , …

Read More »

8 Cara Menemukan Minat Bakat Dan Potensi Di Dalam Diri

Mengetahui minat bakat dan potensi diri merupakan merupakan sebuah keniscayaan, bagi setiap anak. Maka dari itu, penting untuk memahami bagaimana caranya untuk mengetahui minat bakat serta potensi diri sediri. Dengan begitu, kalian  bisa sesegera mungkin menemukan dan mengembangkan talenta /potensi bakan yang kalian miliki. Nah, sekarang bagaimana cara mengetahui bakat …

Read More »

Semarak Gerakan Pentingnya Membangun Budaya Literasi di SMKN 22 Jakarta

Jakarta, 5 Oktober 2022, SMK Negeri 22 Jakarta telah mengadakan kegiatan  budaya literasi menulis cerpen di sekolah, secara bersama-sama di kelasnya masing-masing, mulai dari kelas X s.d kelas XII, dengan tujuan utama dari pembuatan cerpen itu yaitu: untuk mengembangkan minat baca siswa, menumbuhkan kreativitas dan ide, mengungkapkan perasaan penulis, dan …

Read More »

Gerakan Literasi Sekolah di SMKN 22 Jakarta

Jum’at, 30 September 2022, SMKN 22 Jakarta, telah mengadakan kegiatan  Literasi Sekolah (GLS) yang dilaksanakan di lapangan SMKN 22 Jakarta,  kegiatan literasi ini adalah kegiatan yang pertama kali dilakukan, kegiatan ini berhasil karena mendapat dukungan penuh dari kepala sekolah SMKN 22 Jakarta, yang dimulai pada pukul: 07.10 s,d, 08.10 Wib.  …

Read More »

SMKN 22 Jakarta, gelar peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Jakarta – “Bangkit Bergerak Bersama Pancasila” menjadi tema utama dalam Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2022. Hari Kesaktian Pancasila diperingati Pemerintah Indonesia setiap tahunnya pada tanggal 1 Oktober. Tepat pada pagi hari ini, Sabtu (3/10/2022) SMKN 22 Jakarta, menggelar upacara Hari Kesaktian Pancasila di lapangan  SMKN 22 Jakarta. Yang bertugas sebagai pelaksanan …

Read More »

Upacara Memperingati Rapat Raksasa IKADA -SMKN 22 Jakarta

Jakarta, 19 September 2022,  SMKN 22 Kembali melaksanakan  upacara  bendera, “Upacara senin pagi ini dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Rapat Raksasa IKADA di lapangan upacara SMKN 22 JKT,  dengan  petugas upacara adalah TIM Paskibra SMKN 22 JKT dibantu oleh OSIS diiringi kelompok paduan suara (kls XI BDP 2 & XII …

Read More »

Kegiatan Supervisi Pelaksanaan Program Cybersecurity Training Mastercard Academy 2.0 di SMKN 22 Jakarta

Penulis: Miswan, M.Pd ( Guru SMKN 22 Jakarta) Jakarta, Jum’at  16 September 2022, SMKN 22 Jakarta, telah mendapatkan undangan dari Infra Digital, Yang berlokasi di Jl. Tebet Timur 1c No. 11, RT.11/RW.5, Tebet Tim., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, pada Kegiatan Supervisi Pelaksanaan Program Cybersecurity Training …

Read More »

Pengaruh Media Sosial Terhadap Masyarakat Milenial

Jika kita ingin membahas mengenai kecanggihan teknologi dari tahun ke tahun tak ada habisnya, seperti munculnya gawai atau alat telepon genggam yang dulunya hanya bisa untuk menelepon dan mengirim SMS, sekarang gawai dapat digunakan untuk memposting video, foto, chatting pada media sosial dan lainnya. Media sosial merupakan sebuah media dunia …

Read More »

Tips Menjadi Siswa Berprestasi Di Sekolah. Siapa Takut, Kamu Pasti Bisa!

Menjadi siswa siswi yang berprestasi adalah sebuah mimpi dan tujuan bagi semua orang. Namun, dalam prakteknya, hal ini tidak mudah diwujudkan begitu saja. Tolak ukur siswa berprestasi biasanya dilihat dari hasil belajar siswa yang memuaskan, misalnya dengan mendapatkan nilai bagus atau meraih rangking di sekolah. Selanjutnya tolak ukur lainnya adalah …

Read More »

SMKN 22 JUARA 1 SEBANYAK 2 SISWA PADA LOMBA PENCAK SILAT CEMPAKA PUTIH

  Sudah menjadi sebuah kegiatan rutin setiap hari Senin, di setiap lembaga pendidikan terutama sekolah dilaksanakan kegiatan Upacara Bendera pada pagi hari sebelum Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dimulai, termasuk di SMKN 22 Jakarta. Upacara Bendera hari Senin mempunyai manfaat yang sangat baik bagi upaya penumbuhan budi pekerti dan karakter bangsa, …

Read More »
SMK Negeri 22 Jakarta